Kegiatan Gunung-Hutan MPA.CAKRAWALA

Gunung-Hutan

Aktivitas Alam Terbuka ( Outdoor Activity ) seperti kegiatan Gunung Hutan atau mendaki gunung dan penjelajahan hutan, adalah suatu kegiatan petualangan yang penuh tantangan dan beresiko tinggi.
Kegiatan alam bebas sangat bermanfaat bagi  Anggota Muda MPA. CAKRAWALA,agar lebih peka terhadap lingkungan disekitarnya dan agar menjadi insan yang berjiwa petualang. Dan kegiatan ini juga kita juga dituntut untuk memiliki jiwa berani dan mampu mengambil keputusan yang tepat dalam keadaan apapun dan sekaligus manambahkan rasa persaudaraan antar anggota.
 Kegiatan ini, membutuhkan keterampilankecerdasankekuatan serta daya juangyang tinggi, dan untuk menghadapi kegiatan petualangan yang mempunyai resiko tinggi, seseorang harus betul-betul mempersiapkan dirinya seoptimal mungkin.
Bahaya dan tantangan  yang seakan hendak mengungguli  merupakan daya tarik dari kegiatan petualangan ini. Pada hakekatnya bahaya dan tantangan tersebut adalah untuk menguji  kemampuan diri  dan untuk dapat menyatu dengan alam.Didalam kegiatan petualangan Gunung Hutan ada dua factor bahaya yang mengancam keselamatan jiwa, yaitu; bahaya yang datang dari diri:
1.      Diri sendiri atau    (Objetive Danger ) 
2.       Bahaya yang tidak dapat diramalkan yang datang dari alam itu sendiri (Subjective Danger).
Untuk memperkecil bahaya dari kegiatan yang punya resiko tinggi, adalah menjadi kewajiban bahwa subjective danger harus dibuat sekecil mungkin bahkan kalau bisa dihilangkan.

Bentuk Kegiatan dalam Gunung-Hutan MPA.CAKRAWALA
1.      Navigasi darat
2.      Mengukur Kerapatan Hutan
3.      Meneliti Floura dan Fauna
4.      Mengukur Debit Air

Navigasi Darat di Gunung Ciremai Jawa Barat

Navigasi darat di Gunung Ciremai Jawa barat


Kegiatan alam bebas sangat bermanfaat bagi  Anggota Muda Angkatan MPA. CAKRAWALA,agar lebih peka terhadap lingkungan disekitarnya dan agar menjadi insan yang berjiwa petualang. Dan kegiatan ini juga kita juga dituntut untuk memiliki jiwa berani dan mampu mengambil keputusan yang tepat dalam keadaan apapun dan sekaligus manambahkan rasa persaudaraan antar anggota.
Mengukur Kerapatan Hutan di gunung Ciremai

Mengamati Flora dan Fauna Di Gunung Ciremai

Ladang Edelwais gaes :D di Gunung Ciremai

Penulisan Janji MPA.CAKRAWALA diPuncak Ciremai Jawa Barat

Istirahat dulu gaesss :D
Puncak  Gunung Ciremai

Puncak Gunung Ciremai



  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS